Saturday, March 9, 2013

Cerita Harimau yang Suka Berbohong


Di pagi hari yang cerah, merasa lapar sekali sehingga memerintahkan hewan lain untuk mencarikan ikan di sungai.  Saat itu yang terlihat di jalan adalah gajah. Dengan sedikit gertakan, gajah akhirnya bersedia mencari ikan.
Sesampainya di sungai, ia ketemu dengan sang kodok, segeralah gajah meminta bantuan sang kodok mencari ikan. Terkumpullah ikan yang banyak yang langsung dibawa oleh gajah dan diserahkan kepada harimau.

Segala upaya udah dilakukan dengan minum sebanyak-banyaknya, tetapi duri tersebut tidak hilang. Ia terus mengerang sambil minta tolong kepada binatang-binatang yang lain yang ditemuinya di jalan. Namun tidak satupun binatang yang mau menolongnya.
Sementara itu seekor burung bangau tongtong sedang mencari ikan di sawah. Saat mencari ikan tersebut, tiba-tiba ada suara yang mengagetkan. Sepertinya suara harimau, tetapi kok nggak kelihatan. Sampai beberapa kali suara itu muncul saat ia mencari ikan di sawah.
Tiba-tiba harimau muncul dari belakang dan mengagetkan burung bangau. Harimau tampak mengerang kesakitan sambil memegang tenggorokannya. Ia bermaksud minta tolong kepada burung bangau dan menjanjikan hadiah bila bisa mengeluarkan duri dari tenggorokannya.
Akhirnya burung bangau setuju, dengan paruhnya yang panjang segera masuk ke mulut harimau. Sebenarnya ada rasa kesakitan, jangan-jangan harimau akan memakannya. Dengan keberanian yang tinggi ia mencabut duri dari tenggorokannya, dan akhirnya berhasil.
Burung bangau menagih janji harimau yang akan membereinya hadiah. Namun harimau malah mengusir burung bangau kalau tidak akan dimakan. Berita kebohongan harimau ini disebarkan ke seluruh hutan, sehingga harimau sekarang tidak memiliki kawan lagi. selesai….
Setelkah selesai cerita, anak-anak semuanya bergembira, karena ada hikmah yang bisa dipetik dari dongeng diatas dan mereka ingin mernjadi anak yang baik yang tidak suka berbohong.

http://negeridongengkakkus.com/dongeng-2/cerita-harimau-yang-suka-berbohong

0 comments:

Post a Comment